The Wedding of

Melly & Rogar

29. 07. 2023

mempelai

Tuhan membuat segala sesuatu indah pada waktunya. Indah saat Dia mempertemukan, indah saat Dia menumbuhkan kasih, dan indah saat Dia mempersatukan putra-putri kami dalam suatu ikatan pernikahan Kudus

Melly

Amelisa Supulangi, S.Pd

Putri Ketiga

Bpk. Matius Supulangi
&
Ibu Retha Rusen

&

Rogar

Rogarsit Terhu Lanuspa, S.Pd

Putra Pertama

Bpk. Rajimi
&
Ibu Rusiah, S.Pd

Hitung Mundur

Hari Bahagia Kami

Hari
Jam
Menit
Detik

"Demikianlah mereka bukan lagi dua, melainkan satu. Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia."

- Matius 19 : 6 -

Pemberkatan & Resepsi

"Cintaku kepadamu telah mewaktu
Syair ini juga akan mewaktu
Yang jelas usianya akan lebih panjang dari usiaku dan usiamu."

W.S. Rendra

COUPLE

Pemberkatan Nikah

Juli

Sabtu

0

2023

08.00 WIB - Selesai

Gereja Katolik Paroki Santo Mikael Tamiang Layang

DINNER TABLE

Resepsi

Juli

Sabtu

0

2023

11.00 WIB - Selesai

Bertempat di :

Jl. A.Yani, Perumnas Mekar Indah Km. 04, Tamiang Layang

Sebuah Kisah

Perjalanan Cinta Kami

Mulai Hubungan

08 Oktober 2022

Pada hari Sabtu tepatnya tanggal 08 Oktober kami memutuskan untuk memulai hubungan.

10 Mei 2023

Selang beberapa bulan, rasa cinta kami semakin tumbuh dan memutuskan untuk bertunangan

Tunangan

Menikah

29 Juli 2023

Akhirnya di akhir bulan juli ini kami memutuskan untuk melangsungkan pernikahan.

Gallery

Momen Bahagia Kami

PROTOKOL KESEHATAN

Tanpa mengurangi rasa hormat,
acara ini menerapkan Protokol Kesehatan, sesuai dengan peraturan & rekomendasi pemerintah.

Doa & Ucapan

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/ i berkenan hadir, untuk memberikan do'a restu kepada kedua mempelai.

Hilda jasmin bunga Akan Hadir
Bahagia terus kak melly sehat selalu bersama suami mu ya dan kamu juga harus menjadi istri yang baik suami kamu juga baik sama kamu ya kak melly yang sudah menjadi istrinya rogar๐Ÿค—๐Ÿค—๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š
Chaniez cha Tidak Hadir
HWD Melly๐Ÿ’˜Rogar Semoga Tuhan menyatukan kalian menjadi keluarga yg tentram, penuh rasa kasih sayang & berkat
Girsang Hadir
Selamat berbahagia Meli dan suami Semoga menjadi keluarga yg dipenuhi berkat Tuhan ๐Ÿ™
Novi & Fendi fam Halong Tidak Hadir
Selamat Gar semoga tuntung pandang ruhuy rahayu samapai maut memisahkan ๐Ÿ™
Sr. M. Bernardine S.SND Tidak Hadir
Selamat menempuh hidup baru. Setia sampai kakek nenek. Sr doakan selalu
Hema Kusumawati Hadir
Selamat menempuh hidup baru, bahagia selalu TYM
Desy&Risno Hadir
Selamat Menempuh Hidup Baru,TYM
Desy&Risno Hadir
Selamat Menempuh Hidup Baru,TYM
Mama Iyee Hadir
Selamat menempuh hidup baru Melly & Rogar, Semoga menjadi keluarga yang bahagia dan selalu di berkati Tuhan Yesus
Risma/Mama Anggi Hadir
Semoga lancar acaranya, berbahagia slalu sampai maut memisahkan,Tuhan membarkati๐Ÿ˜
Yuliana trsia Hadir
Selamat menjelang pernikahan kudus buat mely dan suami..semoga lancar acara yang d siapkan serta bahagia selalu dalam perjalanan pernikahan nya
Hendy & Isteri Akan Hadir
Selamat menempuh hidup baru, TYM
Mama Riris Hadir
Selamat menempuh hidup yg baru.semoga pernikahannya menjadi awal yg membahagiakan.
Tarliani Hadir
Selamat ma aken rogar semoga keluarga yang bahagia selalu Tuhan Yesus memberkati Amin
peti pera Hadir
Slmat mendempuh hidup baru, menjadi keluarga yg selalu diberkati Tuhan Yesus. Uat rogar dannistri. Amin
Mm ester Hadir
Selamat menempuh hidup baru buat melly dan pasangan, diberkati selalu ya.
Jaya MGMP SEGAH Akan Hadir
Selamat Rogar dan Melly, Sukses dan lancar acaranya.
Ista Hadir
Selamat kak.. Lancar acaranya.. TYM๐Ÿ˜‡
Pinaria bund artva verrel Hadir
Happy wedding adik berdua di berkati keluarga barunya ..
eci Tidak Hadir
selamat meme, akhr'y sdh tb saat'y semoga berbahagia selalu n langgeng smpai oma n opa mf y g bs hdir di saat bahagia tp doa kk slalu utk meme nti di wakilin oma'y yg dtg..
Ririn Charlina Akan Hadir
Selamat ya Ding,Tuhan Berkati Rumah Tangga barunya ๐Ÿฅฐ๐Ÿ˜‡
Dian Kristiani Hadir
Selamat berbahagia kk Meli, semoga selalu di lancarkan sampai hari-H nya nanti... Tuhan Yesus memberkati keluarga baru kalian KK๐Ÿ™๐Ÿฅฐ
Riko Tampoti Tidak Hadir
Selamat Ya Melly, Semoga berbahagia selalu dan di lancar kan sampai Hari H Aminn๐Ÿ˜‡
Cicilia Astuti Tidak Hadir
Selamat menempuh hidup baru ya de bahagia Selalu sampai mau memisahkan... Tuhan memberkati ๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™ Mohon maaf ya de ngk dapat hadir di hari bahagianya
Teofilus Alfano D. Tidak Hadir
Selamat menempuh hidup baru Kakaknya Rina, Kak Mel, & pasangan. Semoga selalu dalam ikatan kasih ilahi bersama Sang Pencipta agar sanggup setia bersama dalam menjalani kehidupan ๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ’.
Monica Yesonia Sandam Tidak Hadir
Selamat menempuh hidup baru kak Mel dan pasangan! Lancar hari H nya. Diberkati selalu rumah tangga yg dibentuk, lancar selalu urusan dalam hidup ya kak! Gbu ๐Ÿ˜‡๐Ÿฅฐ๐Ÿ’–
ASRI PARAN ELEKTRONIK TANJUNG Akan Hadir
HWD kawan sekaligus bos ulun , mudahan tuntung pandang ruhui rahayu , lakas ba isi penerus Rogar , bahagia selalu ,,, aamiin
DESY NATALI Akan Hadir
Selamat menempuh hidup baru Mel, laggeng smpai maut memisahkan, dan lancar semuanya smpai hari H..amin
Shinta Eri Hadir
Selamat menempuh hidup baru mel๐Ÿ˜ semoga lancar sampe hari H.. bhagalia selalu
Rossi Maria Akan Hadir
Selamat ka Mel dan bang Rogar lancar sampai hari H ๐Ÿฅฐ๐Ÿ˜‡ doa yg terbaik untuk kalian berdua
Yati &Richard Tidak Hadir
Selamat ya mee,lancar sampai Hari H Tuhan Yesus berkati rumah tangga baru nya๐Ÿ˜‡
Sevent,dr Tidak Hadir
Yeaaaay..selamat Amel syg..semoga menjadi pernikahan abadi yg dipenuhi cinta dan kasih sayang hingga maut yg menjadi ujung perjalanan cinta kalian..โค๏ธโค๏ธโค๏ธโค๏ธโค๏ธ semoga bisa kuusahakan hadir..tp kl g bs tetap doa yg terbaik utk kalian y sygku๐Ÿ˜˜
Juan FT Hadir
Selamat meli๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ hehe lancar sampai hari H yah, mas Viktor sama yanto nanti nyumbang 1 buah lagu haha
Cherlie QreyNo Hadir
Selamat berbahagia KK me N oomnya.. semoga dilancarkan sampai HR jadi klrga kudusnya. TYM๐Ÿค—๐Ÿ˜‡
Viktor Panggeso Hadir
Meli .. ๐Ÿ˜ƒ๐Ÿ˜ƒ๐Ÿ˜ƒ Semoga lancar , di mudahkan dalam proses persiapan sampai hari pernikahan , dan smoga pernikahan menjadi awal dari hidup yang panjang dan bahagia bersama selamanya sampai maut memisahkan .๐Ÿ˜‡ Bahagia selalu
M. Melodi. B. Duri Hadir
Slmt berbahagia Mel
Kanis Akan Hadir
Selamat berbahagia mel, semoga langgeng terus sampai maut memisahkan.
Elina Akan Hadir
Selamat berbahagia kak mel..smga lancar smpe hari H nya kak mel..smga mnjdi kelurga kudus dari Nazaret๐Ÿ™๐Ÿผ๐Ÿ™๐Ÿผ๐Ÿ™๐Ÿผ๐Ÿ˜‡๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ
Erma Hadir
Puji Tuhan teman sejawat ku ini menikah, selamat berbahagia Mei cantik. Tuhan memberkati
Ameng Hadir
Selamat menikah yaa Kakaku, Bahagia selalu ๐Ÿฅฐ๐Ÿ˜‚
The Nyanyu's fams (Rama, Ira, & Daryl) Tidak Hadir
Selamat mnempuh hdup baru ate melly dan om rogar.semoga bahagia, dan langgeng sampai maut memisahkan.TYM
Pastor Anto Reyaan MSC Tidak Hadir
Teriring doa dari Papua,mindiptana untuk keluarga yg baru.
Natalia Dan Yunus Tidak Hadir
Semoga Semuanya Di Lancarkan Dan Berjalan Dengan Baik Sehingga Menjadi Keluarga Yang Bahagia. Tuhan Selalu Memberkati
Rosi & Yustian Tidak Hadir
Happy Wedding Mel, Berlimpah berkat Tuhan untk Mely dan Suami, menjadi keluarga yg takut akan Tuhan Selamat berbahagia sahabat masa remajaku God bless you ๐Ÿ˜๐Ÿ˜‡
iga Tidak Hadir
happy wedding ka meme! Semoga menjadi keluarga yang tetap teguh dalam Tuhan โค๏ธ
Tedy & Via Akan Hadir
Selamat menempuh Hidup baru kawan ๐Ÿ‘ฐ๐Ÿคต Semoga Menjadi Keluarga yg Harmonis sampai maut Memisahkan kalian๐Ÿ™
Rini Avrilia Dennoupa Hadir
Selamat menempuh hidup baru buat kak meli dan kak rogar๐Ÿ‘ซ
Rini Avrilia Dennoupa Hadir
Selamat menempuh hidup baru bukat kak meli dan kak rogar๐Ÿ‘ซ

"Selamat atas kesempatan yang indah ini. Semoga Tuhan Yang Agung memberi kalian kehidupan yang indah bersama!"

Hadiah Pernikahan

Do'a restu keluarga, sahabat, serta rekan-rekan semua di pernikahan kami sudah sangat cukup sebagai hadiah, tetapi jika memberi merupakan tanda kasih, kami dengan senang hati menerimanya dan tentunya semakin melengkapi kebahagiaan kami.

Rogarsit Terhu Lanuspa

451001026798531
GIFT BOX

Melly & Rogar

Jl. A.Yani, Perumnas Mekar Indah Km. 04, Tamiang Layang

Terima Kasih

Melly & Rogar

Created with โค๏ธ by

1688533097085
The Wedding of
Melly & Rogar
Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i
Tanpa Mengurangi Rasa Hormat, Kami Mengundang Anda Untuk Berhadir Di Acara Pernikahan Kami.